Kapolresta dan Dandim Sambangi Pos Ops Ketupat Rinjani Berikan Bingkisan Untuk Personel

    Kapolresta dan Dandim Sambangi Pos Ops Ketupat Rinjani Berikan Bingkisan Untuk Personel

    Mataram NTB - Kapolresta Mataram Kombes Pol Mustofa SIK MH bersama Dandim 1606 Mataram Kolonel Arm. Arif Rahman Hakim S.Sos, MM melakukan pengecekan Pos Pengamanan Ops Ketupat Rinjani 2023 di wilayah hukum Polresta Mataram. Jumat, (21/04/2023)

    Kegiatan sambang Pos Ops Ketupat Rinjani 2023 tersebut dilakukan usai pelaksanaan apel gelar pasukan pengamanan Malam Takbiran dan Sholat Idul Fitri 1444 H.

    Selain melakukan pengecekan Kapolresta dan Dandim 1606/Mataram juga berkesempatan memberikan bingkisan kepada Personel yang bertugas di Pos - pos.

    Kapolresta Mataram Kombes Pol Mustofa SIK MH dalam kesempatan tersebut mengatakan bahwa Pemberian bingkisan ini sebagai bentuk motivasi kepada Personel Pengamanan. 

    "Selain itu yang utama kami mengimbau agar semua personel yang bertugas tetap perhatikan kesehatan sehingga tidak mempengaruhi tugas yang sedang dijani, "tegasnya.

    " Kami juga berharap agar memberikan pelayanan terbaik dan humanis kepada masyarakat, harus perhatikan bahwa keselamata masyarakat diutamakan", kata Kapolresta menambahkan. (Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Humas Ops Ketupat Rinjani Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Segenap Pengurus FKUB NTB Hadiri Pawai Takbiran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pastikan Situasi Kondusif, Kapolresta Mataram Pantau Debat Ketiga Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur NTB

    Ikuti Kami